Berita
Esports

Di tengah berjalannya event esports kelas internasional di Riyadh, Arab Saudi, bertajuk World Esports Cup (WEC), sebuah pengumuman terkait masa depan esports dunia telah diumumkan.
Dilansir dari VGC, Komite Olimpiade Internasional (IOC) telah mengumumkan perjanjian 12 tahun dengan Arab Saudi.
Rencananya, penyelenggaraan event pertama akan dilakukan pada tahun 2025.
Kabar yang beredar menyebutkan bahwa Arab Saudi telah menggelontorkan investasi yang sangat besar untuk mengembangkan esports di Negara Minyak tersebut.
WEC 2024 sendiri telah dimeriahkan dengan turnamen kelas dunia dari judul game besar seperti League of Legends (LoL), Dota 2, PUBG, StarCraft II, Free Fire, PUBG Mobile, Honor of King (HoK), dan Mobile Legends: Bang Bang (MLBB).
Komite Olimpiade Internasional Umumkan Perjanjian 12 Tahun dengan Arab Saudi

Di tengah berjalannya event esports kelas internasional di Riyadh, Arab Saudi, bertajuk World Esports Cup (WEC), sebuah pengumuman terkait masa depan esports dunia telah diumumkan.
Dilansir dari VGC, Komite Olimpiade Internasional (IOC) telah mengumumkan perjanjian 12 tahun dengan Arab Saudi.
Rencananya, penyelenggaraan event pertama akan dilakukan pada tahun 2025.
Kabar yang beredar menyebutkan bahwa Arab Saudi telah menggelontorkan investasi yang sangat besar untuk mengembangkan esports di Negara Minyak tersebut.
WEC 2024 sendiri telah dimeriahkan dengan turnamen kelas dunia dari judul game besar seperti League of Legends (LoL), Dota 2, PUBG, StarCraft II, Free Fire, PUBG Mobile, Honor of King (HoK), dan Mobile Legends: Bang Bang (MLBB).
Kategori
Berita
Posting Komentar